Gubernur Pimpin Apel Siaga Darurat Bencana dan Pengamanan Pilkada Serentak
SURABAYA- Mengantisipasi ancaman bencana hidrometeorologi akibat anomali iklim La Nina Moderate di wilayah Jatim, Senin (23/11/2020), Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa memimpin Apel Siaga Darurat dan Gelar Peralatan Penanggulangan Bencana…